KebunEmas.com

Rabu, Juli 01, 2009

the master target....

ya... sebuah target,... anda harus menetapkan target setiap tindakan yang anda jalani perhatikan cerita berikut:
anak minta belikan speda dia sebutkan spesifikasi speda tersebut... ya... secara rinci hingga warna dan merk..bentuk speda.. ukurannya..pokoknya belikan seperti itu.. rengek dia...hebatnya lagi setiap hari dia tagih speda tersebut..hari berlalu minggu berlalu dengan segala rengekan dia memperlihatkan kesungguhan untuk mempunyai speda tersebut.. tanpa peduli bagaimana orang tuanya memperoleh speda tersebut.. entah ngutang.. atau apa saja... dia tidak perduli caranya.. yang dia bayangkan adalah speda dan speda.. wal hasil datanglah speda tersebut...tepat seperti yang di harapkannya...

ya target.. anak itu ternyata mempunyai target yang digambarkan kepada Orang Tuanya dan tak memikirkan cara orang tuanya mendapatkan speda tersebut bukan???
mengapa orang tuanya baru saja membelikan speda setelah sekian lama...? tidak lain adalah orang tuanya perlu melihat kesungguhan anaknya meminta target tersebut yang dibuktikan dengan rengekan dan tangisan yang tiap hari didengar orang tuanya...

tidak seperti kita ... berdoa sekali untuk mencapai target lantas dilupakan setiap harinya....Allah gampang mengabulkan keinginan kita tanpa perlu utang sana sini.. tapi Allah perlu lihat target kita dan kesungguhan kita minta... minta dan minta...

mudah mudahan kita mengerti sekarang apa itu makna BERDOALAH KEPADAKU PASTI KU KABULKAN.......Allah tidak bohong siapa yang minta dengan sungguh-sungguh..ya sungguh-sungguh seperti anak kecil yang minta kepada orang tuanya dengan sungguh-sungguh. Allah tidak mengabulkan apa yang kita pinta tanpa target detail yang jelas sampai sekecil-kecilnya (guru saya bilang sampai sandal jepit kita putus kita minta sama Allah untuk menggantinya)

ingat ingin doa anda dikabulkan... pelajari cara anak balita meminta kepada orang tuanya.

mungkin anda sudah mengerti DOA ADALAH SENJATA MUKMIN.....that's right!!!

1 komentar:

silakan komentar anda..